Bersama Rakyat Awasi Pemilu Bersama BAWASLU Tegakkan Keadilan Pemilu

Rabu, 24 Januari 2018

RAPAT KOORDINASI PPL DESA BERSAMA PANWASCAM JAMBON

Jambon.Panwascam. Dalam rangka mengoptimalkan peran serta tugas PPL Desa se Kecamatan Jambon Pada Pilgub Jatim 2018 dalam hal ini kaitannya dengan pengawasan pada tahapan Pemutakhiran Data Pemilih yang dilakukan oleh PPDP maka Panwascam Jambon melakukan rapat koordinasi bersama PPL Desa pada hari Senin 22 Januari 2018 Pukul 19.00 s/d selesai di Kantor Sekretariat Panwascam Jambon.
         Pada kesempatan ini Gus Wafi Subarkah selaku Anggota Komisioner/Divisi Pencegahan dan Hubungan Antar Lembaga menyampaikan terkait pengisian Form A.DP-1 dan A.DP-2 yang akan di berikan kepada PPL sebagai alat untuk pengawasan dalam Pemutakhiran Data Pemilih yang dilakukan PPDP di masing-masing desa. Form A.DP-1 dan A.DP-2 nanti akan di laporkan oleh PPL ke Panwascam setiap 4 hari sekali selama tahapan Pemutakhiran Data Pemilih. Data tersebut akan direkap di Panwascam dan kemudian disetor ke Panwaskab.
Sumber:Panwascam Jambon.doc
         Pada rapat tersebut Komisioner Panwascam Jambon juga membagikan data A.KWK berupa hardcopy kepada PPL Desa. Data A.KWK merupakan Data Pemilih yang masih belum mengalami perubahan yang di pegang oleh PPDP dalam Pemutahiran data Pemilih. PPL Desa diberikan data tersebut gunanya sebagai pedoman dan acuan PPL dalam mengawasi proses Pemutakhiran Data Pemilih. Diakhir acara Ketua Panwascam menghimbau agar PPL selalu berkoordinasi dengan PPS dan PPDP sehingga terjalin komunikasi yang baik antar penyelenggara Pemilihan Umum.

PPL Desa tampak serius mendengarkan arahan Komisioner Panwascam.Sumber:Panwascam Jambon.doc

PPL Desa bersama Panwascam Jambon.Sumber:Panwascam Jambon.doc.

1 komentar:

  1. In this manner my associate Wesley Virgin's report launches in this shocking and controversial video.

    You see, Wesley was in the military-and shortly after leaving-he found hidden, "MIND CONTROL" tactics that the government and others used to get anything they want.

    These are the same secrets many famous people (especially those who "became famous out of nowhere") and top business people used to become wealthy and successful.

    You probably know that you utilize only 10% of your brain.

    That's because most of your brain's power is UNCONSCIOUS.

    Maybe that expression has even occurred INSIDE OF YOUR own mind... as it did in my good friend Wesley Virgin's mind seven years ago, while driving an unlicensed, beat-up trash bucket of a car with a suspended driver's license and with $3 in his pocket.

    "I'm very frustrated with living check to check! Why can't I turn myself successful?"

    You've taken part in those types of conversations, right?

    Your success story is waiting to start. All you have to do is in YOURSELF.

    UNLOCK YOUR SECRET BRAINPOWER

    BalasHapus